Jumat, 07 Mei 2010

ungkapan terpendam

tak sanggup bertahan dalam kesendirian
selalu melepas lelah dalam gundah yang semakin menjadi
dalam bising, hanya dia bayang yang datang
ketika gelap hanya senyum nya yang selalu berlalu lalang

ketika malam
entah bayang apa yang terjadi
dan entah mengapa itu bisa terlaksana
mimpi dapat memeluk bidadari kecil
yang di hiasai 'pelangi di sore hari'

kumparan generator dalam otak
memicu keras bagai gerakan rotor yang sangat kencang
memaksa urat dan jari-jemari
untuk memberi kabar dalam satu pesan singkat

apa mungkin harus ku ungkapkan?
ribuat butir kata-kata yang kuhapus
kemudian ku tulis ulang kembali
sampai pada akhirnya ku hanya berani menanyakan kabar kunang-kunang

bukan itu yang ku maksud sebenarnya

ragu membakar jiwa
sejadi-jadinya aku mati dalam rasa
sampai sang ayam jantan mengabarkan pagi
seraya berkata
"seharusnya kamu ungkapkan, walau itu kan pahit nantinya
tapi sebenarnya itu adalah jawaban indah yang selalu menjadi keraguan jiwa"



to: "f" 'pelangi di sore hari', entah mengapa dari semalem sampe detik ini gua pengen ungkapin sesuatu yang jujur, tapi ga bisa. takut sakit atau takut semuanya berubah...mungkin gua orang yang bodoh yang ga pernah berani berkata" di depan kamu....

2 komentar:

  1. Tanya ,,kan pada hatimu...

    gila,, emnag cinta bikin orang berubah,, semangat meningkat 180 derajat..

    jadi rajin nulis lo yahh sekarang...

    BalasHapus
  2. di bilang rajin sich ga sich....cuma bingung mau melampiasin kemana waktu gua lagi bt....

    BalasHapus